GELIAT EKONOMI BERTAJUK RAKYAT
13 April 2018 , 18:22
Meskipun koperasi merupakan lembaga yang paling sesuai dengan prinsip ekonomi Indonesia, perannya terjadap PDB masih kecil. Tercatat bahwa kontribusi sektor koperasi terhadap perekonomian baru mencapai 3,9%.